Kunci Gitar Rumah Oyot - Hujan Chord Mudah

Intro : C  F  C  F

C                         F
hujan malam ini membawa diriku..
    C
oh, hujan yang membuat diriku
   F
nyaman sekali..
Am              F
 waktu itu ku sedang berteduh..
Am              F
 ditempat sodaraku..
Am          F
 ditemani secangkir kopi
     G             F             C
membahas tentang rusaknya dunia ini..
   F        C    F
hoohoo.. hoohoo..

C             F
 dimana-mana aku sedang..
C                       F
 melampiaskan rasa yang kurasakan..
Am                 F
 yang tak bisa aku ungkapkan..
Am           F    G
 dengan kata-kata..

Chorus :
    C               F
terima kasih kepada sang hujan..
    Am            F
karena telah mengingatkanku..
    C               F
terima kasih kepada sang bumi..
    Am                        F
karena telah memberi tempat hidup ini..

    C               F
terima kasih kepada Sang Tuhan
    Am                     F
karena telah memberi suatu anugrah..
     C             F
yang tak bisa aku ulangi kembali..
Am                    F
dan kau selalu melipahkan kembali..

Int. : C F Am F
       C F Am F G..

C             F
 dimana-mana aku sedang..
C                       F
 melampiaskan rasa yang kurasakan..
Am                 F
 yang tak bisa aku ungkapkan..
Am           F    G
 dengan kata-kata..

Chorus :
    C               F
terima kasih kepada sang hujan..
    Am            F
karena telah mengingatkanku..
    C               F
terima kasih kepada sang bumi..
    Am                      F
karena telah memberi tempat hidup ini..

    C               F
terima kasih kepada Sang Tuhan
    Am                     F
karena telah memberi suatu anugrah..
     C             F
yang tak bisa aku ulangi kembali..
Am                    F
dan kau selalu melipahkan kembali..

C          F              Am
 terima kasih.. terima kasih..
          F               C F Am F C
terima kasih..  terima kasih..

Kunci Gitar Rumah Oyot - Hujan versi sederhana untuk pemula

Video lagu ini dipublikasikan ke YouTube pada 3 Maret 2024 berkat ciptaan Altaf Jauhar (Rumah Oyot), dan hingga sekarang masih menjadi salah satu lagu yang terus didengarkan banyak orang.

Lagu Rumah Oyot - Hujan cocok untuk dipelajari karena progresi chord-nya ringan dan mudah diikuti.

Musik ciptaan ini bisa dijadikan bahan latihan dasar bermain gitar.

Lagu Rumah Oyot - Hujan cocok untuk meningkatkan keterampilan dasar gitar sekaligus menambah koleksi lagu populer.

Dengan mempelajari kunci gitar Rumah Oyot - Hujan, kamu bisa menambah wawasan musik sekaligus variasi permainan.