Kunci Gitar Chord Ada Band - Manja Chord Mudah

Lirik Lagu & Kunci Gitar / Chord Ada Band - Manja

[Intro] C

C         Am
Manja kau dambaku
  Dm         C       G
resahmu mengusik hatiku
C       Am
Sudikah dirimu
  Dm            C         A#     G
Maafkan s'gala kecurangan diriku

[Chorus]
    F                          Em       A
Dan bila mentari esok kan bersinar lagi..
         Dm     G        C
Ku ingin candamu warnai hariku
    F                           Em     A
Dan bila esok kau tiada hadir temaniku..
       Dm            A#            G
Tak terbayangkan setengah mati kehilanganmu

C        Am
Haruskah diriku
Dm           C       G
Tuk bersujud di hadapmu
C        Am
Mestinya kau tahu
  Dm          C         A#     G
Betapa besar merindunya jiwaku..

[Chorus]
    F                          Em       A
Dan bila mentari esok kan bersinar lagi..
         Dm     G        C
Ku ingin candamu warnai hariku
    F                           Em     A
Dan bila esok kau tiada hadir temaniku..
       Dm            A#            G
Tak terbayangkan setengah mati kehilanganmu

[Interlude] C   Am   Dm C A# G

[Chorus]
    F                          Em       A
Dan bila mentari esok kan bersinar lagi..
         Dm     G        C
Ku ingin candamu warnai hariku
    F                           Em     A
Dan bila esok kau tiada hadir temaniku..
       Dm            A#            G
Tak terbayangkan setengah mati kehilanganmu, woo..

    F                          Em       A
Dan bila mentari esok kan bersinar lagi..
         Dm     G        C
Ku ingin candamu warnai hariku
    F                           Em     A
Dan bila esok kau tiada hadir temaniku..
       Dm            A#            G
Tak terbayangkan setengah mati kehilanganmu

C         C
Manja.. sayangku

Chord dari Lagu Ada Band - Manja chord gitar lengkap

Chord Ada Band - Manja sangat pas dijadikan bahan latihan strumming karena peralihan kuncinya tidak rumit.

Lagu ini relatif mudah dimainkan dan bisa membantu latihan petikan sederhana.

Mempelajari Chord Ada Band - Manja dapat membantu memperbaiki koordinasi tangan kanan dan kiri.

Chord gitar Ada Band - Manja ini bisa menjadi tambahan yang pas untuk koleksi latihanmu.